ini adalah puisi yang sudah sangat lama saya buat.... dan saya hanya ingin menulisnya kembali karena puisi ini membuat saya kembali teringat tentang anda... yang sampai sekarang masih saya sayangi...
Tuesday, February 16, 2010 at 7:59pm
berdasarkan permintaan kawan-kawanku, aku menulis puisi ini untuk kalian orang-orang terdekatku..
To : Adinda
ini semua hanya tentang perasaan..
yang tak bisa diusik..
dan tak bisa dipaksa..
hanya takdir tertawa..
diatas tangisku yang begitu dalam..
merasa terkhianati !
sesal takkan ada berarti...
dan hanya kau..
yang bisa membuatku kembali..
ku sedang bertanya tentang waktu..
waktu kapan aku kembali..
menjadi aku yang dulu..
tidak rapuh dan tidak lemah..
kuat dan tegar !
aku sendiri terlalu memusingkan masalah ini..
karena kau pun membuatku semakin terlarut !
dimataku kau begitu egois !
dimataku juga kau begitu baik...
hanya kamu dan kamu..
otakku mencoba berpikir rasional..
aku sangat ingin melupakanmu..
tapi..
hati tidak mengenal rasional, kawan !
hatilah yang sebenarnya jujur..
mengerti dan benar tahu apa yang kurasakan..
entah sudah berapa banyak air mataku..
terbuang sia-sia tak beralasan.. hanya karenamu..
mungkin kau takkan pernah menyadari..
betapa besar artimu di hidupku..
kucoba sadar dan terbangun..
bahwa kau tak sebaik yang kukira..
semua orang bilang itu padaku..
tapiiii..
SEKALI LAGI..
hati tak mengenal rasional, kawan !
hati bisa mengendalikan semuanya..
namun ku bersyukur.. ku masih memiliki mereka..
mereka yang setia padaku..
mereka yang selalu ada untukku..
mengerti aku..
dan tahu apa yang terbaik untukku..
ya..
hanya mereka..
sahabatku..
lagi dan lagi..
aku hanya meratapi.. ku hanya merenungi..
menyumpahi, memaki apa yang ku sesali..
aku sendiri kesal melihat diriku...
PEREMPUAN LEMAH!
sampai kapan aku begini?
hanya takdir yang bisa menjawabnya...
ku hanya bisa mengadu..
tapi..
aku tidak pantas mengadu pada tuhan..
urusan dunia ini membuatku menjadi lupa..
aku ingin bangun..
tapi aku juga tidak ingin munafik !
SEKAAAAAALI LAGI!
hati tidak mengenal rasional, kawan !
ayolah adindaaaaaaaaaaa...
hapus air matamu...
tebarkan lagi senyummu yang melengakpi kebahagiaan hidupmu..
dimana kau yang dulu???
yang selalu ceria, banyak bicara, dan kuat..
DIMANA???
hanya masalah seperti ini, hanya masalah ini saja !
aku sudah terjatuh terlalu dalam..
kini.. akan kubuat hatiku rasional !
akan kupendam dalam-dalam..
terbangun dan meninggalkan kelam..
kembali bersemangat dengan penuh warna..
tak ada lagi hitam pekat..
ayo adindaaaaa !
ayo terdsenyum lagi !
aku yakin..
disana..
diapun akan ikut tersenyum bahagia melihatmu tegar..
the end :'D
yuki annisaa menulis notes ini disebuah kertas beberapa minggu yang lalu dengan harapan akan mendapatkan nilai plus pelajaran bahasa indonesia ahaha :p
tetap semangat dan tersenyum yaa yuki :D
honey morgan hand
aku cinta kalian teman-teman :)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar